
ruparupa 4+
Omni Digitama Internusa, PT
Designed for iPhone
-
- Free
iPhone Screenshots
Description
ruparupa merupakan official partner dari INFORMA, INFORMA Electronics, Krisbow, Toys Kingdom, dan business unit Kawan Lama Group lainnya. Temukan berbagai produk lengkap dan berkualitas untuk kebutuhan rumah, hobi, dan gaya hidupmu dalam satu aplikasi.
ruparupa rewards
Gabung sekarang dan dapatkan Koin untuk transaksi online dan di toko Official Partner yang berpartisipasi.
ruparupa share & earn
Dapatkan komisi hingga jutaan hanya dengan bagikan link produk di media sosial kamu.
Tantangan Seru
Kini kamu bisa ikutan berbagai tantangan seru dan dapatkan voucher belanja spesial jika berhasil selesaikan tantangan.
Scan & Shop
Belanja di toko tapi antrean panjang? Pakai Scan & Shop aja! Scan barcode produk, check out di aplikasi, langsung bawa pulang barangnya.
Ambil di Toko
Butuh barang cepat? Kamu bisa pilih metode "Ambil di Toko" untuk ambil pesananmu di toko terdekat.
Download aplikasi ruparupa sekarang dan rasakan pengalaman belanja kebutuhan terlengkap dan tepercaya hanya dalam satu genggaman!
Butuh bantuan? Tim ruparupa care dengan senang hati membantu kamu di help@ruparupa.com
What’s New
Version 3.9.8
Pengembangan aplikasi dan perbaikan bugs untuk pengalaman belanja yang lebih baik. Update aplikasimu yuk!
Ratings and Reviews
Bisa connect ke member ACE
Saya pelanggan Ace, Bagus banget karena bisa beli barang-barang ace secara online dan juga bisa connect member ace, sekalian tukar poin online.
Developer Response ,
Hi Cobrot , Terima kasih atas Feedbacknya. Semoga prosesnya berjalan dengan lancar. Happy shopping!
Store Inventory Does Not Match Apps
If you are unfortunate enough to order products they no longer have in the store, they will forward your order to another store (not clear where), promise to follow up in two-three days, but no clear timeline for the actual delivery. And they DON’T OFFER REFUND when this happens. So you will be stuck in limbo, with no way to get your money back, and no clear information about when you will get the products.
Developer Response ,
Hai, I am sorry that problem happened to you, please kindly to contact our Customer Service at 021 - 2967 0706, our email help@ruparupa.com or our Live Chat Service, we will happy to help you / -Smy
Selalu force close tiap kali di buka
Selalu crash dan force close tiap kali di buka di iphone xr
Developer Response ,
hi kak mohon maaf atas kendalanya. terkait dengan permasalahannya, silakan hubungi ruparupa melalui email di help@ruparupa.com, phone 021 - 2967 0706, ataupun fitur Live Chat dari website kami ya kak :)
App Privacy
The developer, Omni Digitama Internusa, PT, indicated that the app’s privacy practices may include handling of data as described below. For more information, see the developer’s privacy policy.
Data Used to Track You
The following data may be used to track you across apps and websites owned by other companies:
- Location
- Contact Info
- User Content
- Identifiers
- Usage Data
- Diagnostics
Data Linked to You
The following data may be collected and linked to your identity:
- Location
- Contact Info
- User Content
- Identifiers
- Usage Data
- Diagnostics
Data Not Linked to You
The following data may be collected but it is not linked to your identity:
- User Content
- Diagnostics
Privacy practices may vary, for example, based on the features you use or your age. Learn More
Information
- Seller
- OMNI DIGITAMA INTERNUSA, PT
- Size
- 89.2 MB
- Category
- Shopping
- Compatibility
-
- iPhone
- Requires iOS 13.0 or later.
- iPod touch
- Requires iOS 13.0 or later.
- Mac
- Requires macOS 11.0 or later and a Mac with Apple M1 chip or later.
- Apple Vision
- Requires visionOS 1.0 or later.
- Languages
-
English
- Age Rating
- 4+
- Copyright
- © 2022 PT. Omni Digitama Internusa
- Price
- Free