
Lollie! 4+
Josiah Elisha
-
- Free
Screenshots
Description
Kamu memiliki tugas untuk menemukan permen legendaris! Masuk ke dalam game augmented reality dan bantu sang raja untuk menemukan permen legendaris!
Selesaikan tugas di level yang beragam dengan melengkapi huruf objek! Lengkapi dengan menggunakan balok yang tersebar di area!
JELAJAHI DUNIA
Dengarkan ceritanya, selesaikan tugasnya, atau jelajahi dunia lollie. Dunia Lollie bebas untuk di jelajahi!
Dengan Augmented Reality, kamu bisa melihat map secara keseluruhan dengan berjalan dan mengarahkan kamera!
BELAJAR DAN BERMAIN
Pertama, pilih tempat yang ingin kamu kunjungi. Arahkan kameramu ke lantai, sentuh layar dan kastil mu akan muncul di lantai! Mainkan objek sesuai keinginanmu. Isi huruf yang kosong menggunakan balok huruf!
FITUR UTAMA
Main dan jelajahi level yang berbeda menggunakan augmented reality.
Dengar dan pelajari huruf baru, belajar menulis huruf tersebut
What’s New
Version 1.1
Bug Fixes and Improvements
App Privacy
The developer, Josiah Elisha, indicated that the app’s privacy practices may include handling of data as described below. For more information, see the developer’s privacy policy.
Data Not Collected
The developer does not collect any data from this app.
Privacy practices may vary, for example, based on the features you use or your age. Learn More
Information
- Seller
- Josiah Elisha
- Size
- 183.3 MB
- Category
- Education
- Compatibility
-
- iPhone
- Requires iOS 13.0 or later.
- iPad
- Requires iPadOS 13.0 or later.
- iPod touch
- Requires iOS 13.0 or later.
- Languages
-
English
- Age Rating
- 4+
- Copyright
- © 2020 Lollie Team, Josiah Elisha, Jesse, Audrey Devina Adyasa, Papin Faizal, Michael Lie, Kevin, Rahmadani Dian Pratiwi, Kamilia Latifah
- Price
- Free