Ammana Lender 4+

Ammana Fintek Syariah, PT

Designed for iPad

    • Free

Screenshots

Description

Telah hadir instrumen alternatif Anda untuk berinvestasi secara syariah. PT. Ammana Fintek Syariah adalah fintech pertama dengan prinsip yang Syariah yang Terdaftar dan Diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) No.S-1320-NB.2234/2017.

Kami ingin Anda dan masyarakat global mudah menjadi pemodal dan mengambil bagian langsung dalam pemberdayaan UKM di Indonesia secara Syar'i. Jadikan kelebihan harta Anda bukan hanya berkembang dengan return yang menarik, tetapi juga membawa keberkahan bagi Anda dan pelaku usaha sekitar Anda. Bayangkan apabila sebagian harta Anda ternyata bisa menjadi modal produktif bagi orang lain, mari tumbuhkan banyak pengusaha berhijrah tanpa Riba.

Dengan menggunakan ammana, anda bersindikasi modal (ra'sul maal -musyarakah) bersama Koperasi Syariah/ Baitulmaal wat tamwil untuk membiayai langsung pelaku usaha secara profesional dan resiko yang relatif terkelola.

Kini semua mudah berinvestasi secara Syar'i Yuk! #BeraniBerhijrah #TanpaRiba

Barakallah Fiikum

What’s New

Version 5.0.10

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Salam sejahtera bagi Bapak / Ibu user Aplikasi Ammana
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala Rahmat dan Nikmat-Nya.

Per 15 November 2022 program layanan haji dan paylater syariah di aplikasi ammana akan di close untuk sementara waktu guna pengembangan produk Ammana saat ini.

Bagi bapak ibu yang memiliki pertanyaan silahkan menghubungi kami melalui website di ammana.id.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

App Privacy

The developer, Ammana Fintek Syariah, PT, indicated that the app’s privacy practices may include handling of data as described below. For more information, see the developer’s privacy policy.

Data Not Collected

The developer does not collect any data from this app.

Privacy practices may vary based on, for example, the features you use or your age. Learn More

You Might Also Like

ALAMI P2P Funding Syariah
Finance
ReLi ID
Finance
Gradana-Pendanaan P2P Properti
Finance
Qazwa - P2P Sharia Financing
Finance
KlikA2C
Finance
Danai.id - P2P Lending
Finance